Jumat, 26 Oktober 2012

Kata Pengantar Makalah Ekonomi Koperasi



KATA PENGANTAR

            Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Pengasih dan Maha Penyayang karena atas segala karunia, rahmat dan berkat-Nya, penulis dapat menyusun makalah ekonomi koperasi  ini hingga selesai.
            Tujuan dari makalah ini adalah untuk mempelajari dan menambah pengalaman tentang ekonomi koperasi seutuhnya serta mengaplikasikan pengetahuan yang telah didapat dalam kehidupan sehari-hari     
Penulis menyadari sepenuhnya, bahwa makalah ini masih jauh dari sempurna. Walaupun makalah ini masih jauh dari kesempurnaan, apa yang penulis tuangkan dalam makalah ini adalah hasil terbaik yang penulis dapat berikan kepada para pembaca.
Dalam menyelesaikan penyusunan makalah ini penulis banyak mendapatkan bimbingan, pengarahan dan bantuan yang sangat berharga dari berbagai pihak. Pada kesempatan ini penulis tidak lupa menyampaikan terima kasih terutama kepada:
1.      Prof. Dr. E.S. Margianti, SE., MM., selaku Rektor Universitas Gunadarma.
2.      Bapak Ir. Toto Sugiharto, Ph.D., selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Gunadarma.
3.      Bapak Nurhadi, SE.,MM., Selaku Dosen Ekonomi Koperasi.
4.      Teman-teman 2EA21 Yang Telah mambantu juga dalam penyusunan makalah ini.
5.      Serta kepada semua pihak yang telah memberikan motivasi serta semangat yang tidak dapat penulis sebutkan satu per satu.


                                                                                      Bekasi, 5 Oktober 2012
   
                                                                                              Hendra Mursalim                       


Tidak ada komentar:

Posting Komentar